Wednesday, March 10, 2010

Thought for the Day - 10th March 2010 (Wednesday)


Anger will pollute the wisdom earned by man. Unbridled desire will foul all his actions. Greed will destroy his devotion and dedication. Desire, anger and greed together will undermine the devotion and wisdom of anyone and turn them into an animal. The root cause of anger is desire and desire is the consequence of ignorance. Ignorance is the characteristic of an animal. Realizing this truth, everyone must do well to elevate themselves through self-effort and training.

Kemarahan akan mencemari kebijaksanaan yang telah dimiliki manusia. Keinginan yang tidak terkendali akan mencemari semua tindakan. Keserakahan akan menghancurkan bhakti dan pengabdian. Keinginan, kemarahan, dan keserakahan bersama-sama akan melemahkan bhakti dan kebijaksanaan seseorang, dan mengubah mereka menjadi binatang. Akar penyebab kemarahan adalah keinginan dan adanya keinginan-keinginan tersebut adalah akibat dari kebodohan. Kebodohan adalah sifat dari binatang. Menyadari kebenaran ini, semua orang harus melakukan kebaikan untuk meningkatkan diri mereka sendiri melalui pendidikan dan usaha sendiri.

-BABA

No comments: