Tuesday, February 12, 2008

Thoughts for the Day - 13th February 2008 (Wednesday)


Atma is the embodiment of bliss, peace and love, but, without knowing that all these exist in oneself, man seeks them from outside and exhausts himself in that disappointing pursuit. Birds that fly far from the mast of a ship on high seas have to return to that very mast, for they have no other place to fold their tired wings and rest. Devoid of this Jnana (spiritual wisdom), all efforts to seek spiritual bliss and peace will be futile.

Atma adalah perwujudan bliss, kedamaian dan cinta-kasih. Tanpa mengetahui kenyataan bahwa semua aspek perwujudan atma tersebut sebenarnya eksis di dalam dirinya, manusia telah membuat dirinya keletihan & kelelahan dalam usaha-usahanya untuk mencarinya di luar. Kawanan burung yang sudah terbang jauh dari buritan kapal di tengah samudera luas, pada akhirnya, mereka akan kembali lagi ke sarangnya itu agar dapat mengistirahatkan sayap-sayapnya yang sudah kelelahan. Tanpa adanya Jnana (kebijaksanaan spiritual), semua jenis upaya untuk mencari spiritual bliss dan kedamaian akan berakhir secara sia-sia.

-BABA

No comments: