Friday, December 26, 2014

Thought for the Day - 26th December 2014 (Friday)

Embodiments of Divine Love! Adhere sincerely to your faith and traditions. Wherever you may be, do not give room for religious or any kind of differences. When we examine the root cause for differences or conflicts, you will find that the real reason is selfish minds, wearing the garb of religion or any other cause, and inciting conflicts amongst the people. If you desire to secure genuine peace in the world, you must hold morality (neethi) as superior to your community (jaathi). Cherish good feelings as more important than religious beliefs. Mutual regard (mamatha), equal mindedness (samatha) and forbearance (Kshamatha) are the basic qualities necessary for every human being. Only the person with these three qualities can be regarded as a true man. Hence all of you must cultivate these three sacred qualities assiduously. Using these qualities, give up all kinds of differences. Then love will develop in you. When love grows, you will have a direct vision of God.

Perwujudan kasih Tuhan! Patuhilah dengan sungguh-sungguh keyakinan dan tradisi. Di mana pun engkau berada, janganlah memberikan ruang untuk perbedaan agama atau apapun perbedaan. Ketika kita meneliti akar penyebab perbedaan atau konflik, engkau akan menemukan bahwa alasan sebenarnya adalah pikiran egois, mengenakan pakaian agama atau penyebab lainnya, dan menghasut konflik antara orang-orang. Jika engkau ingin menjaga perdamaian sejati di dunia, engkau harus memegang moralitas (neethi) sebagai yang utama dalam komunitasmu (jaathi). Menghargai perasaan yang baik lebih penting daripada agama. Saling menghargai (mamatha), pikiran yang sama (samatha) dan kesabaran (Kshamatha) adalah kualitas dasar yang diperlukan bagi setiap manusia. Hanya orang dengan tiga kualitas ini dapat dianggap sebagai manusia sejati. Oleh karena itu kalian semua harus menumbuhkan tiga kualitas suci ini dengan sungguh-sungguh.Gunakanlah semua sifat-sifat ini, tinggalkanlah semua jenis perbedaan. Maka cinta-kasih akan berkembang dalam dirimu. Ketika cinta-kasih berkembang, engkau akan memiliki visi langsung Tuhan. (Divine Discourse, 25th Dec 1990)

-BABA

No comments: