Thursday, August 14, 2008

Thoughts for the Day - 15th August 2008 (Friday)


Devotion to one's motherland is as important as devotion to God. When integrity and patriotism are developed in an individual, his vision becomes broad and his outlook balanced. The motherland is not just a place on the map or an extent of land or a collection of names; it is verily the Mother who feeds the body as well as the mind. It teaches the art of progressing towards the supreme goal of life, namely, self-realization. It is thus the embodiment of both Lakshmi (Goddess of prosperity) and Saraswathi (Goddess of knowledge).

Devotion (bhakti) terhadap tanah-air sama pentingnya dengan devotion kepada Tuhan. Ketika di dalam diri seorang individu telah tumbuh-berkembang integritas dan patriotisme, maka pandangannya menjadi lebih lapang dan cara berpikirnya juga menjadi lebih seimbang. Tanah-air bukanlah sekedar suatu tempat di atas peta atau tanah dengan luas tertentu ataupun kumpulan nama-nama; tanah-air tiada lain adalah bagaikan seorang Ibu yang menyusui badan jasmani dan juga batin (mind). Ia mengajarkan tentang seni untuk tumbuh & maju ke tujuan utama kehidupan ini, yakni self-realization (pencerahan diri). Oleh sebab itu, tanah-air adalah juga merupakan pengejawantahan dari Lakshmi (Dewi kekayaan) dan Saraswathi (Dewi ilmu-pengetahuan).
-BABA

No comments: