Sunday, May 14, 2017

Thought for the Day - 12th May 2017 (Friday)

Gladly share your education and wealth with your fellow human beings. God is the real owner of the wealth you acquire. Remember, the money you earn belongs to God’s Trust. You are His Trustee and accordingly, make proper utilisation of your wealth. Do not hanker over money or other forms of wealth. Instead, constantly contemplate on God. You don’t have to go to caves or forests or ashrams in search of Him. Wherever you are, He is with you. Develop this faith and win over your demonic qualities. Do not forget that what ultimately comes with you is not your wealth or education, but the sin or merit you have accumulated through your actions. Share at least a morsel of what you eat with others. Never forget to practice selfless love and service. Help yourself and help others, this is indeed the greatest spiritual practice (sadhana). Without following these principles, there is no peace and joy, anywhere in the world!


Dengan senang hati bagilah pendidikan dan kekayaanmu dengan sesamamu. Tuhan adalah pemilik yang sebenarnya dari kekayaan yang engkau dapatkan. Ingatlah, uang yang engkau dapatkan adalah milik dari kepercayaan Tuhan. Engkau adalah yang dipercayakan oleh-Nya dan oleh karena itu gunakan kekayaan itu dengan benar. Jangan menginginkan uang berlebih atau bentuk kekayaan yang lainnya. Sebaliknya, secara tanpa henti merenungkan Tuhan. Engkau tidak perlu pergi ke dalam hutan atau gua atau ashram untuk mencari Tuhan. Dimanapun engkau berada, Tuhan ada bersamamu. Kembangkan keyakinan ini dan kuasai sifat jahatmu. Jangan lupa bahwa apa yang akhirnya datang padamu bukanlah kekayaan atau pendidikanmu, namun dosa atau kebaikan yang engkau kumpulkan melalui perbuatanmu. Bagikan setidaknya sepotong apa yang engkau makan dengan yang lainnya. Jangan pernah lupa untuk melatih cinta kasih yang tidak mementingkan diri sendiri dan pelayanan. Bantulah dirimu sendiri dan yang lain, ini sebenarnya adalah latihan spiritual (sadhana) yang paling hebat. Tanpa mengikuti prinsip ini, tidak akan ada kedamaian dan suka cita dimanapun di dunia! (Divine Discourse, Jan 1, 2004)

-BABA

No comments: