It is not easy to know your own Self. Take the case of the food that you eat. You feel its presence as long as it is in your stomach, but do not know what happens in the stages after that, unless you study in depth about your human body. How then can you know, without effort, the Truth that lies behind the sheaths that encase and enclose you. You must clear the intellect of the cobwebs of the ego, the dust of desire, and the soot of greed and envy, then it becomes a fit instrument for revealing the Inner Truth. The Scriptures exhort you to know your Self, know your Inner Motivator (the Antharyami)! For, unless you are armed with that knowledge, you are like a ship sailing without a compass in a stormy sea!
Tidaklah mudah untuk mengetahui jati dirimu sendiri. Ambil kasus makanan yang engkau makan. Engkau merasakan kehadirannya selama itu dalam perutmu, tetapi engkau tidak mengetahui apa yang terjadi pada tahapan setelah itu, kecuali jika engkau mempelajari secara mendalam tentang anatomi manusia. Bagaimana kemudian engkau dapat mengetahui, tanpa usaha, Kebenaran yang ada di balik selubung yang membungkusmu. Engkau harus membersihkan intelek dari jaring laba-laba ego, debu keinginan, dan jelaga keserakahan dan iri hati, sehingga badan ini menjadi instrumen yang pantas untuk mengungkapkan Kebenaran batin. Kitab-kitab suci mendorongmu untuk mengetahui Dirimu, mengetahui Motivator batin (Antharyami)! Karena, jika engkau tidak dipersenjatai dengan pengetahuan itu, engkau dapat diibaratkan seperti sebuah kapal tanpa kompas di laut badai!
-BABA
Thursday, April 4, 2013
Thought for the Day - 4th April 2013 (Thursday)
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment