Tuesday, August 9, 2016

Thought for the Day - 8th August 2016 (Monday)

When Pandavas were preparing to go to the forest, Dharmaraja called Draupadi, asked her to sit by his side and said, “Owing to personal differences between us and Kauravas, a situation has arisen by which we must live in the forest for 12 years and one year in incognito. Men will bear the difficulties somehow, why don’t you remain here and take care of old Dhritarashtra and Gandhari?” The Pandavas had asked Draupadi to take care of the two main people who were cruel and in fact were responsible for their having to go to the forest. This is a very great quality in the Pandavas, and we must learn a lesson from this conduct. The moral here is that whatever has to happen in one’s life will happen, but to take such inevitable events and use them to promote hatred is incorrect; it is not good human character. The misfortunes, troubles and pain we experience are not arising externally, nor are they God given. They are the result of our own actions. It is only as a result of one’s own weakness, that one blames someone else for one’s troubles and misfortunes. This is not a right attitude.


Ketika para Pandawa sedang mempersiapkan diri untuk pergi ke dalam hutan, Dharmaraja memanggil Draupadi dan memintanya untuk duduk di sampingnya dan berkata, “Oleh karena perbedaan kepribadian diantara kita dan para Kaurawa maka situasi ini telah muncul dimana kita harus tinggal di dalam hutan selama 12 tahun dan satu tahun dalam penyamaran. Bagaimanapun manusia akan menghadapi kesulitan, mengapa engkau tidak tinggal disini dan merawat Dhritarashtra dan Gandhari yang sudah tua?” Para Pandawa telah meminta kepada Draupadi untuk merawat dua orang yang kejam dan sejatinya yang harus bertanggung jawab atas keadaan mereka pergi ke dalam hutan. Ini adalah kualitas yang sangat baik dalam diri para Pandawa dan kita harus belajar sebuah pelajaran dari hal ini. Moralitas yang ada disini adalah apapun yang harus terjadi dalam kehidupan seseorang namun menggunakan kejadian yang tidak dapat terelakkan dan menggunakan untuk meningkatkan kebencian adalah tidak benar; ini bukan karakter manusia yang baik. Kesialan, masalah, dan rasa sakit yang kita alami adalah tidak muncul dari luar dan tidak juga Tuhan yang memberikannya. Semuanya itu adalah hasil dari perbuatan kita sendiri. Hanya merupakan tanda dari kelemahan seseorang maka ia akan menyalahkan orang lain atas masalah dan kesialan yang didapatkannya. Ini bukan sikap yang benar. (Summer Roses on Blue Mountains, 1976, Ch 8)
-BABA

No comments: