Saturday, February 3, 2018

Thought for the Day - 3rd February 2018 (Saturday)

Nowadays, the common accessory in every ladies’ bag and in gents’ pockets is a mirror and a comb. You dread that your charm is endangered when your hair is in slight disarray, or when your face reveals patches of powder; so, you try to correct the impression immediately. While so concerned about this fast-deteriorating personal charm, how much more concerned should you really be about the dust of envy and hate, and the patches of conceit and malice that desecrate your mind and hearts? Have a mirror and a comb for this purpose too! Have the mirror of Bhakti (devotion) to judge whether they are clean and bright. The comb of Jnana or wisdom, earned by discrimination straightens problems, resolves knots and enables you to control and channelise your feelings and emotions that are scattered wildly in all directions. Whatever you do, wherever you are, remember that I am with you and in you. This will save you from conceit and error.


Saat ini, aksesori umum di setiap tas wanita dan di saku pria adalah cermin dan sisir. Engkau takut bahwa pesonamu terancam saat rambutmu sedikit berantakan, atau saat wajahmu memperlihatkan bercak bedak; Jadi, engkau segera mencoba memperbaiki kesan itu. Sementara sangat memperhatikan pesona pribadi yang bisa memudar dengan cepat, seberapa jauh engkau seharusnya benar-benar peduli tentang debu iri dan benci, dan tambalan kesombongan dan kejahatan yang menodai pikiran dan hatimu? Milikilah cermin dan sisir untuk tujuan ini juga! Miliki cermin Bhakti (pengabdian) untuk menilai apakah mereka bersih dan cerah. Sisir Jnana atau kebijaksanaan, yang didapat dengan diskriminasi meluruskan masalah, menyelesaikan simpul dan memungkinkan engkau mengendalikan dan menyalurkan perasaan dan emosimu yang tersebar dengan liar ke segala arah. Apapun yang engkau lakukan, di manapun engkau berada, ingatlah bahwa Aku bersamamu dan dalam dirimu. Ini akan menyelamatkan engkau dari kesombongan dan kesalahan. [Divine Discourse, Jun 26, 1969]

-BABA

No comments: