From today, the Sun starts on its northward journey. What does North signify? It is considered the direction leading to moksha (liberation). The sun is said to move towards ‘Himachala’. Himachala is made up of two words: Hima + Achala. 'Hima' means white as snow. 'Achala' means firm and unshakable. Where is the place this description applies? It is the region of the heart. In a heart that is pure and steady, the sun of buddhi (intellect) enters. There is no need to undertake the journey in the external world. Uttarayana (Northward Journey) means turning the intellect inward towards the heart. The bliss experienced within alone is true bliss for man. All other external and sensory pleasures are ephemeral. Only the Atmic principle is pure, permanent and infinite. This is the abode of moksha (liberation). The journey to moksha is called the quest for liberation. Sankramana is the time when the inward journey towards the pure and unsullied heart is made. Just as the Sun embarks on his northward journey, Sankranti is the day on which the intellect should be turned towards the Atma for Self-realisation.
- Divine Discourse, Jan 15, 1996.
In the spiritual field, there is no royal highway. The path is narrow because the goal is infinitely precious
Dari hari ini, matahari mulai perjalanan ke arah utara. Apa makna dari utara? Utara dianggap sebagai arah yang menuntun pada moksha (pembebasan). Matahari dikatakan bergerak menuju ‘Himachala’. Himachala tersusun dari dua kata yaitu : Hima + Achala. 'Hima' berarti putih seperti halnya salju. 'Achala' berarti teguh dan tidak tergoyahkan. Dimana tempat yang sesuai dengan penjelasan tersebut? Ini adalah daerah dari hati. Di kedalaman hati bersifat murni dan tenang, matahari dari buddhi (kecerdasan) masuk. Dalam hal ini tidak diperlukan melakukan perjalanan di dunia luar diri. Uttarayana (perjalanan ke utara) berarti mengarahkan kecerdasan ke dalam diri menuju ke hati. Hanya kebahagiaan yang dialami di dalam diri yang merupakan kebahagiaan sejati bagi manusia. Semua kesenangan di luar diri dan kesenangan indria adalah sementara. Hanya prinsip Atma yang murni, kekal dan tidak terbatas. Ini adalah tempat dari moksha (pembebasan). Perjalanan menuju moksha disebut dengan pencarian untuk pembebasan. Sankramana adalah waktu ketika perjalanan ke dalam diri menuju hati yang murni dan tidak ternoda dilakukan. Saat matahari melakukan perjalannya ke utara, Sankranti adalah hari dimana kecerdasan harus diarahkan menuju pada Atma untuk menyadari diri sejati.
- Divine Discourse, 15 Januari 1996.
Dalam bidang spiritual, tidak ada jalan yang megah. Jalannya adalah sempit karena tujuannya adalah sangat berharga.
No comments:
Post a Comment